Tuesday, May 30, 2017

Nama dan Biodata Pemain Woman of Dignity Terlengkap Plus Foto

Nama, Foto, Profil dan Biodata Pemain Woman of Dignity. Di pertengahan bulan Juni 2017 ini, channel berbayar JTBC akan menayangkan sebuah drama Korea terbaru berjudul Woman of Dignity. Karena berjudul Woman of Dignity, pastinya pemain utama dalam serial tersebut adalah seorang perempuan, siapakah dia? cekidot...

Yupz, aktris cantik Kim Hee Sun akan menjadi pemain sentral dalam serial Woman of Dignity ini. Aktris berusia 40 tahun ini berperan sebagai Woo Ah Jin, seorang istri yang dikhianati oleh suaminya. Sebelum tampil dalam serial Woman of Dignity ini, Kim Hee Sun bermain dalam serial Angry Mom dan Ice Fantasy.

Lawan main Kim Hee Sun dalam serial Woman of Dignity ini adalah aktris senior Kim Sun Ah. Selain kedua pemain utama di atas, serial Woman of Dignity ini juga dibintangi oleh Jung Sang Hoon, Lee Ki Woo, Kim Yong Gun, Yoo Seo Jin, dan si cantik Lee Tae Im.

pemain Woman of Dignity
Woman of Dignity

Serial Woman of Dignity ini berkisah tentang seorang wanita yang hidupnya terpuruk setelah ekonomi sang mertua bangkrut dan sang suami mengkhianatinya. Rencananya serial Woman of Dignity ini akan tayang mulai tanggal 16 Juni 2017 setiap hari Jumat dan Sabtu jam 23.00 waktu setempat. Langsung saja kita simak Biodata Pemain Woman of Dignity selengkapnya.

Biodata Pemain Woman of Dignity :


1. Kim Hee Sun (Pemeran Woo Ah Jin)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 김희선 / Kim Hee Sun (Kim Hee Seon)
  • Profesi : Aktris
  • Tanggal lahir : 11 Juni 1977
  • Tinggi badan : 168cm
  • Berat badan : 46kg
  • Zodiak : Gemini
  • Golongan darah : O
  • Suami : Park Joo Young
  • Pendidikan : Joong-ang University

2. Kim Sun Ah (Pemeran Park Bok Ja)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 김선아 / Kim Sun Ah (Kim Seon Ah)
  • Profesi : Aktris, model
  • Tanggal lahir : 1 Oktober 1975
  • Tempat lahir : Daegu, Korea Selatan
  • Tinggi badan : 170cm
  • Berat badan : 50kg
  • Zodiak : Libra
  • Golongan darah : A
  • Pendidikan : Ball State University USA (Piano Major)
  • Talent agency : Yedang Entertainment

3. Jung Sang Hoon (Pemeran Ahn Jae Suk)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 정상훈 / Jung Sang Hoon
  • Nama lain : 정상 / Jun Sang
  • Profesi : Aktor
  • Tanggal lahir : 9 September 1978
  • Tinggi badan : 176cm
  • Berat badan : 70kg
  • Zodiak : Leo
  • Golongan darah : A

4. Lee Ki Woo (Pemeran Kang Ki Ho)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 이기우 / Lee Ki Woo (Lee Gi Wu)
  • Profesi : Aktor
  • Tanggal lahir : 23 Oktober 1981
  • Tempat lahir : Korea Selatan
  • Tinggi badan : 190cm
  • Berat badan : 79kg
  • Zodiak : Scorpio
  • Golongan darah : AB
  • Pendidikan : Dankook University (Management major)
  • Talent agency : SidusHQ

5. Kim Yong Gun (Pemeran Ahn Tae Dong)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 김용건 / Kim Yong Gun (Kim Yong Geon)
  • Profesi : Aktor
  • Tanggal lahir : 8 Mei 1946
  • Zodiak : Taurus
  • Tinggi badan : 178cm
  • Berat badan : 71kg
  • Anak : Ha Jung Woo , Cha Hyun Woo

6. Yoo Seo Jin (Pemeran Cha Ki Ok)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 유서진 / Yoo Suh Jin (Yu Seo Jin)
  • Profesi : Aktris
  • Tanggal lahir : 1977
  • Tinggi badan : 167cm
  • Berat badan : 47kg
  • Talent agency : Management K

7. Lee Hee Jin (Pemeran Kim Hyo Joo)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 이희진 / Lee Hee Jin
  • Profesi : Aktris, penyanyi
  • Tanggal lahir : 16 Mei 1979
  • Tempat lahir : Korea Selatan
  • Tinggi badan : 168cm
  • Berat badan : 45kg
  • Zodiak : Taurus
  • Golongan darah : A
  • Pendidikan : Dong-Ah Institute of Media and Arts
  • Talent agency : Lejel E&M

8. Jung Da Hye (Pemeran Oh Kyung Hee)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 정다혜 / Jung Da Hye (Jeong Da Hye)
  • Profesi : Aktris
  • Tanggal lahir : 18 Juni 1985
  • Tempat lahir : Korea Selatan
  • Tinggi badan : 174cm
  • Berat badan : 52kg
  • Zodiak : Gemini
  • Golongan darah : A
  • Pendidikan : Jungkyung High School, Dongguk University

9. Lee Tae Im (Pemeran Yoon Sung Hee)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 이태임 / Lee Tae Im (Yi Tae Im)
  • Profesi : Model, Aktris
  • Tanggal lahir : 2 September 1986
  • Tempat lahir : Ulsan, South Gyeongsang, Korea Selatan
  • Zodiak : Libra
  • Pendidikan : Hanyang University
  • Talent agency : Boston Media

10. Jo Seung Yoon (Pemeran Goo Bong Chul)

Pemain Woman of Dignity

Biodata :
  • Nama : 조성윤 / Jo Sung Yoon (Jo Seong Yun)
  • Nama asli : 조강현 / Jo Kang Hyun (Jo Gang Hyeon)
  • Profesi : Aktor
  • Tanggal lahir : 27 Februari 1985
  • Tempat lahir : Ulleung, Korea Selatan
  • Tinggi badan : 185cm
  • Berat badan : 70kg
  • Zodiak : Pisces
  • Istri : Yoon So Yi
  • Talent agency : JS Pictures

Pemain Woman of Dignity lainnya :
  • Hwang Geum Byul (Pemeran Chun Bang Soon)
  • Song Young Kyu (Pemeran Jang Sung Soo)
  • Choi Yoon So (Pemeran Heo Jin Hee)
  • Chae Dong Hyun (Pemeran Kim Bong Shik)
  • Kim Bup Rae (Pemeran Seo Moon Tak)
  • Han Jae Young
  • Baek Bo Ram (Pemeran Se Hee)
  • Oh Na Ra
  • Kim Sun Bin
  • Park Jin Woo
  • Jung Se Hyung
  • Lee Chae Mi (Pemeran Ahn Ji Hoo)

Detail Woman of Dignity :
  • Judul : 품위있는 그녀 / Woman of Dignity
  • Judul China : 有品位的她
  • Judul lain : Lady with Class / Classy Her / Her with Class
  • Sutradara : Kim Yoon Chul
  • Penulis naskah : Baek Mi Kyung
  • Genre : Melodrama
  • Episode : 20 (To Be Confirmed)
  • Channel : jTBC
  • Periode tayang : 16 Juni - 19 Agustus 2017
  • Hari : Jumat & Sabtu, pk 23:00

Anda baru saja membaca artikel mengenai Nama dan Biodata Pemain Woman of Dignity. Jangan lupa baca juga :

Back To Top